Postingan

Menampilkan postingan dengan label Cafe Racer

Modifikasi Keren Yamaha Scorpio Bratstyle

Gambar
WARKOPSPEED.BLOGSPOT.COM - Sangar & rapi tenan lurrr... modifikasi motor Yamaha Scorpio satu ini. Inyong share dari videonya  dawley . Dilihat sepintas tak kiro (saya kira) ini Husqvarna Vitpillen lhoh. Mulai dari bentukan tangki, setang, buntut, sokbreker depan, hingga kaki-kaki bener-bener manglingi (bikin nggak nyangka). Ini dia modifikasi keren Yamaha Scorpio Bratstyle : Credit :  Yamaha Scorpio bradstyle , by :  dawley , under the  CC-BY License Sekarang bandingkan sama Husqvarna Vitpillen 250 cc ini : Credit :  Husqvarna Vitpilen 250 MALAYALAM REVIEW|Kannur first delivered bike , by :  JITHU VLOGS , under the  CC-BY License Mirip khaan, hehehe. Coba Yamaha produksi lagi Scorpio tapi dibikin model retro terus dikasih nama Yamaha XS250. Mesinnya upgrade ke 250 cc plus oil cooled macam di Yamaha FZ25. Kan FZ25 mesinnya identik sama mesin Scorpio, cuman dia udah 250 cc + oil cooled + udah injeksi + pistonnya ada teflonnya kalau nggak salah. Dari...

Modifikasi Yamaha Virago 750 Cafe Racer Warna Merah oleh K-SPEED

Gambar
WARKOPSPEED.BLOGSPOT.COM - Salah satu karya modifikasi keren dari K-SPEED,  yaitu Yamaha Virago 750 cc ini. Virago 750 atau nama lainnya Yamaha XV750 ini aslinya adalah motor cruiser alias sport turing. Yamaha bermesin V2 berpendingin udara ini dicustom jadi Cafe Racer yang kalau parkir di Sency inyong yakin nggak akan diusir sama satpamnya, hahaha.  Baca juga :   Modifikasi Keren Yamaha Scorpio Bratstyle Credit : T hai Riders : virago750 " Red Roarer " Custom By K-SPEED , by : Thai Riders , under the CC-BY License Nggak nyangka motor yang aslinya cruiser bergaya santuy yang bersahabat sama boyok (pinggang) ini berubah jadi brutal dan agresif. Apalagi udah punya modal mesin V2 750 cc yang udah keker dari sononya. Motor bermesin OHC dengan bore x stroke 8.3 x 6.92 cm  di masing-masing silindernya ini dilabur warna hitam yang mendominasi warna keseluruhan dari motor custom ini mulai dari tabung sok depan, rangka, swing arm, hingga sokbreker belakang horizontalnya...